Berita Kalurahan

  • PENINGKATAN DIMENSI SPIRITUAL UNTUK LANSIA TANGGUH

    22 Januari 2024 12:12:55 WIB SYAIDHA DARU
    PENINGKATAN DIMENSI SPIRITUAL UNTUK LANSIA TANGGUH
    Senin, 22 Januari 2024, Dalam rangka meningkatkan kesejahteraan lansia dan menjaga kualitas hidup yang sehat, Posyandu Lansia di Padukuhan Ngasemrejo Kalurahan Ngawu menggelar kegiatan unik yang berfokus pada peningkatan dimensi spiritual. Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam ..selengkapnya

  • SERAGAM BARU LINMAS KALURAHAN NGAWU

    11 Januari 2024 10:07:13 WIB SYAIDHA DARU
    SERAGAM BARU LINMAS KALURAHAN NGAWU
    Rabu (10/1/2024) Bertempat di Kantor Kalurahan Ngawu, Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) se-Kalurahan Ngawu menerima seragam baru dari Pemerintah Kabupaten Gunungkidul. Semoga kehadiran Linmas dengan seragam baru ini dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi seluruh warga Kalurahan Ngawu. ..selengkapnya

  • POSYANDU PADUKUHAN TUMPAK

    11 Januari 2024 10:06:33 WIB SYAIDHA DARU
    POSYANDU PADUKUHAN TUMPAK
    Rabu 10 Januari 2024, Kader Posyandu melaksanakan kegiatan Posyandu Lansia di Padukuhan Tumpak yang bertempat di Balai Padukuhan Tumpak. Posyandu Lansia merupakan salah satu pelayanan bagi masyarakat lanjut usia yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan mewujudkan masa tua yang bahagia, sehat, ..selengkapnya

  • KOORDINASI RUTIN PAMONG KALURAHAN NGAWU

    08 Januari 2024 13:33:24 WIB SYAIDHA DARU
    KOORDINASI RUTIN PAMONG KALURAHAN NGAWU
    Ngawu, 08 Januari 2024, Kalurahan Ngawu melakukan Rakor / Rapat Koordinasi Pamong Kalurahan. Yang dipimpin langsung oleh Lurah Kalurahan Ngawu. Rapat Koordinasi ini bermanfaat untuk mengkoordinasi dan membahas program kerja yang akan datang. Rapat Koordinasi dilakukan setelah Apel Pagi setiap hari senin. ..selengkapnya

  • HUJAN LEBAT GEMBIRAKAN PETANI DI KALURAHAN NGAWU

    04 Januari 2024 14:12:19 WIB SYAIDHA DARU
    HUJAN LEBAT GEMBIRAKAN PETANI DI KALURAHAN NGAWU
    Hujan Lebat yang turun di beberapa wilayah Kalurahan Ngawu memberikan kelegaan bagi tanaman yang tengah membutuhkan asupan air yang cukup.Para petani di Kalurahan Ngawu menyambut gembira datangnya hujan ini setelah beberapa pekan terakhir menghadapi cuaca kering. Kondisi ini membuat tanah menjadi kering ..selengkapnya

  • AKIBAT ANGIN KENCANG, POHON BERTUMBANGAN DI BEBERAPA LOKASI WILAYAH KALURAHAN NGAWU

    04 Januari 2024 13:20:39 WIB SYAIDHA DARU
    AKIBAT ANGIN KENCANG, POHON BERTUMBANGAN DI BEBERAPA LOKASI WILAYAH KALURAHAN NGAWU
    Ngawu, Dalam beberapa hari terakhir, sejumlah wilayah di Gunungkidul dilanda cuaca ekstrem dengan angin kencang yang menerjang. Dampaknya terasa signifikan, terutama dengan banyaknya pohon yang bertumbangan di beberapa lokasi termasuk wilayah Kalurahan Ngawu. Pemerintah Kalurahan Ngawu menghimbau kepada ..selengkapnya

  • PENYERAHAN HIBAH ALAT KESEHATAN DARI KEMENTRIAN KESEHATAN

    02 Januari 2024 12:56:09 WIB SYAIDHA DARU
    PENYERAHAN HIBAH ALAT KESEHATAN DARI KEMENTRIAN KESEHATAN
    Ngawu, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melalui UPT Puskesmas Playen I mendistribusikan beberapa jenis alat kesehatan (alkes) pada 4 ( empat ) Posyandu yang ada di Kalurahan Ngawu. Alkes ini untuk Posyandu berupa 1 Paket Antropometri Kit 10 diantaranya Timbangan Dewasa 1 unit, Timbangan bayi 1 unit, ..selengkapnya

  • SOSIALISASI WAWASAN KEBANGSAAN

    04 Agustus 2023 10:26:01 WIB
    SOSIALISASI WAWASAN KEBANGSAAN
    Jum'at 4 Agustus 2023, Pemerintah Kalurahan Ngawu kali ini mendapat kesempatan mengadakan sosialisasi wawasan kebangsaan yang diprakarsai oleh Badan Kebangsaan dan Politik yang merupakan agenda dari Pokok Pikir Anggota DPRD Ibu Yulinda Nur Respati yang pada kesempatan kali ini berhalangan hadir. Acara ..selengkapnya